Review Kelebihan dan Kekurangan HP Chromebook 11 G8 – laptop HP chromebook 11 yang menggunakan chrome OS yang sangat efisien sekali untuk bekerja, enggak cuman sebagai digital marketer kalau bekerja sebagai di media sosial atau mungkin kerjanya yang enggak banyak ketemu orang tapi berinteraksi sama dunia Internet ini akan sangat bermanfaat sama pekerjaan kalian.
Memang kalau kita lihat speknya itu dia menggunakan prosesor Intel Celeron n4000 20 ya dualcore terus memorinya 4GB dan penyimpanannya itu 32 Giga tapi yang bikin istimewa adalah memang perangkat ini menjalankan Chrome OS itu adalah OS yang menurut saya pas.
Spesifikasi HP Chromebook 11 G8
Karena Chrome itu sendiri adalah basicnya dari Browser yang dikembangkan menjadi OS Nah pas pertama kali saya menggunakan chrome OS ini tampilannya itu enggak beda jauh sama Windows mirip-mirip aja kalau di Windows Itu ada tombol Start kalau di sini ada tombol seluncuran dan misalkan teman-teman pengen cara menyimpan file dan yang lain itu pun ada tutorialnya disini.
Contoh ini kalian pengin membuka dan mengedit file office dari kelompok bisa ada tutorialnya juga kalian pingin menggunakan drive secara offline di kelompok ini juga bisa dan ada tutorialnya juga jadi Google itu mempermudah para penggunanya untuk digunakan.
Secara hardware dan komponen ya kalau saya teliti secara detail memang varian ini dia menggunakan Procesor yang basic n4020 dualcore pas kita bongkar memang dalamnya juga files nggak ada apa-apanya enggak ada fan-nya cuma ada emmc yang memang sudah tersolder dalam motherboardnya.
Kelebihan HP Chromebook 11 G8
Kalau menurut saya sendiri varian HP chromebook 11 G8 ini yang ditujukan untuk para pelajar dan memang istimewa sekali karena dia tercipta dari dua bahan yang pertama dari plastik polikarbonat yang kedua berbahan dari karet yang mengelilingi semua tapi, mau dari bagian player ataupun di bagian bawah untuk keyboardnya Ini anti banting dan yang jelas ini akan lebih awet kalau digunakan sama anak-anak.
Nah untuk konektivitasnya menurut saya cukup basic ya karena dia dibekali dengan dua buah port USB dua buah port type C yang support untuk ngecas Alex power delivery kalau untuk presentasi varian HP 11 ini untuk type c-nya to support display. Jadi kalau kalian pengin presentasi kalau beli converter dari jacket displayport HDMI ataupun Vega itu cukup sangat membantu sekali aktivitas belajar ataupun mengajar.
Sedangkan koneksitas yang lain adalah perangkat ini juga dibekali dengan kamera yang memang saat ini sangat dibutuhkan sekali untuk kegiatan belajar sama juga dikasih koneksi Wifi yang akan sangat mempermudah untuk internet koneksi teman-teman sekalian.
Kekurangan HP Chromebook 11 G8
- Penyimpanan hanya 30GB, jadi jika ingin mengganti os menjadi windows hanya akan tersisa 8GB
- Tidak bisa Upgrade Ram dan Penyimpanan
Kesimpulan
Jadi kalau kita berbicara masalah hp chromebook 11 G8 ini memang basicknya laptop ini dibuat untuk para pelajar tapi kalau dibuat untuk pekerjaan profesional contohnya seorang Digital marketing (bukan design) ataupun kalian sebagai seorang sosial manager perangkat ini akan jadi pilihan cerdas yang harganya murah meriah.
Tapi jika untuk merubah OS menjadi windows alangkah baiknya jangan walaupun bisa tapi akan menguras penyimpanan dan nanti akan berpengaruh pada kecepatan, lagi pula jika mengganti os ke windows teman-teman tidak bisa menginstall aplikasi-aplikasinya karena limit dari penyimpanannya.
Udah gitu aja ya informasinya Review Keelebihan dan Kekurangan HP Chromebook 11 G8 yang kami sampaikan Semoga dengan adanya Chrome OS ini semakin memperkaya informasi kita dan teman-teman bisa memanfaatkan perangkat ini sesuai sama kebutuhannya.
1 comment
nice info, Review Keelebihan dan Kekurangan HP Chromebook 11 G8